Kehidupan di Suriah Saat Ini, Ternyata Berbeda dengan yang Dibayangkan

Perang saudara yang melanda Suriah menjadikan negara itu porak-poranda. Puluhan ribu penduduk Suriah mengungsi untuk mencari perlindungan ke Yordania dan negeri tetangga lainnya. Sebagian besar, orang-orang sulit memprediksi kehidupan di Suriah saat ini.

Situasi buruk ini tentu tidak akan membuat seseorang mempunyai ide untuk menjadikan Suriah atau Damaskus sebagai tujuan perjalanan mereka.

Namun, seorang turis benar-benar melakukan perjalanan ke Suriah di saat sebagian penduduk pergi untuk mencari tempat yang lebih aman.

Yang mengejutkan, perjalanan ke Suriah adalah pengalaman yang luar biasa. Perasaan takut yang muncul sebelum pergi, seketika hilang begitu masuk ke negeri itu.

Ia diterima dan disambut oleh semua orang. Kota Damaskus sangat hidup dan memiliki budaya yang menarik, pantas untuk dinikmati dan dipelajari oleh para pelancong manapun.

Berikut ini foto-foto yang menakjubkan tentang kehidupan Suriah saat ini, yang akan membuatmu tergerak untuk memasukkannya dalam daftar perjalananmu selanjutnya.

1. I Love Damascus, akan menyambut kedatanganmu di tengah kota

Kehidupan di Suriah Saat Ini, Ternyata Berbeda dengan yang Dibayangkan

 

2. Bangunan yang megah ini adalah Masjid Umayyah, salah satu tempat suci untuk beribadah bagi umat Islam

Kehidupan di Suriah Saat Ini, Ternyata Berbeda dengan yang Dibayangkan

 

3. Praktisi pengobatan tradisional, metode terapi untuk kesehatan berdasarkan penggunaan tanaman obat

Kehidupan di Suriah Saat Ini, Ternyata Berbeda dengan yang Dibayangkan

 

4. Susana lorong jalanan di Damaskus

Kehidupan di Suriah Saat Ini, Ternyata Berbeda dengan yang Dibayangkan

 

5. Pemandangan yang menakjubkan dari sebuah hotel di Damaskus

Kehidupan di Suriah Saat Ini, Ternyata Berbeda dengan yang Dibayangkan

 

6. Krak Des Chevaliers, sebuah benteng salib yang sebagian sudah rusak akibat perang

Kehidupan di Suriah Saat Ini, Ternyata Berbeda dengan yang Dibayangkan

 

7. Jalan menuju Homs

Kehidupan di Suriah Saat Ini, Ternyata Berbeda dengan yang Dibayangkan

 

8. Beberapa kerusakan bangunan yang terdapat di Timur-Gouta / Douma

Kehidupan di Suriah Saat Ini, Ternyata Berbeda dengan yang Dibayangkan

 

9. Sebuah desa kecil yang lokasinya dekat dengan Krak Des Chevaliers itu benar-benar hancur, dan sekarang bangunan itu telah ditinggalkan oleh penghuninya

Kehidupan di Suriah Saat Ini, Ternyata Berbeda dengan yang Dibayangkan

Itulah gambaran singkat tentang kehidupan di Suriah saat ini, tidak seperti yang dibayangkan bukan?

Baca juga: Yuk Tengok Fasilitas Changi Airport, Bandara Terbaik di Dunia 2018

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *